Dari Angpau ke Sedekah: Adaptasi Kultural dan Identitas Tionghoa Muslim Parepare

  • Wardiah Hamid Badan Riset dan Inovasi Nasional
  • Muhammad Sadli Mustafa Balai Penelitian dan Pengembangan Agama Makassar
  • Nasrun karami Alboneh Balai Penelitian dan Pengembangan Agama Makassar
Keywords: Tionghoa Muslim, Adaptasi Kultural, etnis Tinghoa

Abstract

Adaptasi Kultural dan Identitas Tionghoa Muslim di Kota Parepare Sulawesi Selatan dapat dilihat dengan pola kehidupan keseharian mereka di masyarakat. Dan dapat pula disorot dari berbagai sisi kehidupan beragama mereka. Artikel ini bertujuan mengkaji bagaimana adaptasi kultural yang dibangun oleh ttnis Tionghoa Muslim dalam kesehariannya, diantaranya dari angpau ke sedekah dan bagaimana etnis Tionghoa Muslim melakukan pengembangan keagamaan. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif diperoleh temuan pertama, bahwa pola negosiasi adaptasi kutural ini tanpa disadari sangat memberi andil dalam pembauran antara etnis Tionghoa dengan masyarakat lainnya. Demikian pun para Tionghoa Muslim (kaum Muallaf) yang telah masuk Islam. Yang kedua adaptasi Etnis Tionghoa Muslim eksistensinya dalam hal pengembangan keagamaan, dapat terlihat salah satunya yaitu dengan di bangunnya sebuah Masjid berciri khas Tionghoa yang beralamat di Jalan Satelit Parepare. Faktor agama yang menjadi pilihan mereka secara individu, di mana ketika menjadi seorang mualaf atau beralih memeluk agama Islam, unsur-unsur kultur mereka tetap melekat. Berbagai kultur Tionghoa yang menjadi ciri khas leluhur mereka tetap dimainkan ketika beragama Islam, di mana pada adaptasi kultural dan identitas tersebut terdapat negoisasi yang dimainkan secara alamiah antara kultur leluhurnya dengan kultur baru sebagai seorang muslim. 

References

Afif, A. (2010). Menjadi Indonesia Pergulan Identitas Tionghoa MUslim Indonesia (Pertama Ju).

Bahrum, S. (2003). Yogyakarta: Parikesit Institute. Cina Peranakan Makassar Pembauran Melalui Perkawinan Antarbudaya (Pertama, D). Makassar: Yayasan Baruga Nusantara.

Christian. (2017). Symphony Akelba. "Identitas budaya orang tionghoa Indonesia. Jurnal Cakrawala Mandarin, 1(1), 11–22.

Hariyono. (1994a). Kultur Cina dan Jawa Pemahaman Menuju Asimilasi Kultural (1st ed.). Jakarta: Pustaka Sinar Harapan Anggota IKAPI.

Hariyono, P. (1994b). Kultur Cina dan Jawa Pemahaman Menuju Asimilasi Kutural. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan Anggota IKAPI.

Hendratno, R. (2011). Pengaruh budaya barongsai terhadap perubahan sosial di masyarakat: studi analisis di masyarakat warga Jl. Pajagalan RT 01/08 Kelurahan Nyomplong Kecamatan Warudoyong Kota Sukabumi (2011) Pengaruh budaya barongsai terhadap perubahan sosial di masyarakat.

Isnanto, D. A. (2020). Citra Laki-Laki Dalam Novel Kau, Aku, Dan Sepucuk Angpau Merah Karya Tere LiyE. Universitas Muhammadiyah Malang.

Komariah, D. (2009). Metodologi Penelitian Kualitatif.

Masyarakat, D. J. B. (2007). Al Quran dan Terjemahan. Jakarta: CV Nala Indah.

Maulana, R. (2011). Pergulatan Identitas Tionghoa Muslim: Pengalaman Yogyakarta (Laboratorium Religi dan Budaya Lokal (LABEL). Kontekstualita: Penelitian Sosial Keagamaan, 26(1).

Milles, M. . and H. (1984). Quality Data Analiysis. 1984: London Sage.

Murtadlo, & Muhamad. (2013). Budaya dan Identitas Tionghoa Muslim di Kalimantan Barat. Jurnal Lektur Keagamaan, 11(2).

Nofiaturrahmah, F. (2017). Penanaman Karakter Dermawan Melalui Sedekah. Ziswaf IAIN Kudus, 4(2).

Perkasa, A. (2012). Orang-orang Tionghoa & Islam di Majapahit (1st ed.). Yogyakarta: Ombak.

R. J. Amaruli, and M. P. U. (2015). Konversi Agama Dan Formasi Identitas: Tionghoa Muslim Kudus Pasca-Indonesia Orde Baru. HUMANIKA. HUMANIKA, 22(2). Retrieved from https://doi.org

Sugiyono. (2010a). Metode Penelitian Pendidikan (pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan R&D). Bandung: Afabeta.

Sugiyono. (2010b). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, R&D). Bandung: Alfabeta.

Syekh Shaleh bin Fauzan bin Abdullah Al- Fauzan. (2017). Mulakahkhas Fiqhi (Panduan Fiqhi Lengkap).

Warda, N., & Siregar, A. T. (2013). Identitas Tionghoa pada Masyarakat Bandung Kontemporer. Visual Art, 2(1).

Weng, H. W. (2019). BerIslam Ala Tionghoa Pergulatan Etnisitas dan Religiositas Di Indonesia (1 Mei 2019). Bandung:

Mizan. Yin, R. K. (1996). Studi Kasus Desain & Metode (1st ed.). Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Published
2022-07-05