KOMBINASI PERAN ULAMA-UMARA DALAM DAKWAH AGH. SANUSI BACO DALAM PENGUATAN MODERASI BERAGAMA BERBASIS NAHDLATUL ULAMA DI INDONESIA TIMUR
Abstract
Kajian ini membahas tentang kombinasi peran ulama dan umara dalam dakwah AGH. Sanusi Baco, yang darinya dilihat sebagai upaya penguatan moderasi beragama di Indonesia, terutama melalui masjid, pesantren dan Majelis Ulama Indonesia (MUI). Kajian ini menggunakan metode deskripsi-analitis, dengan sumber yang diperoleh secara kolaborasi antara kajian lapangan dan pustaka, serta menggunakan teori reproduksi budaya dari Pierre Bourdieu, yang di dalamnya mencakup habitus, ranah dan modal. Arena merujuk kepada masjid, pesantren dan MUI, habitus merujuk kepada dakwah moderasi beragama, dan modal merujuk kepada keulamaan dan keumaran AGH. Sanusi Baco. Dari sini, kajian ini menyimpulkan bahwa sekalipun AGH. Sanusi Baco bukan berasal dari keturunan ulama atau umara, tetapi dapat memadukan peran ulama-umara dalam dakwahnya menyebarkan paham moderasi beragama berbasis Nahdlatul Ulama di Masjid Raya Makassar, Pondok Pesantren Nahdlatul Ulum dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulawesi Selatan. Kemampuan AGH. Sanusi Baco memadukan peran ulama-umara tersebut menjadikan dirinya sebagai ulama terkemuka, berkharisma, terbuka, dan diteladani oleh banyak ulama dan umara, dari berbagai lini kehidupan. Karena itu, model dakwah demikian perlu dikembangkan terutama dalam penguatan moderasi beragama secara menyeluruh di Indonesia.
References
Akhmar, Andi Muhammad. Islamisasi Bugis. Jakarta: Pustaka Obor, 2018.
Aprionis, “Ketum DMI Jusuf Kalla: Jumlah Masjid Indonesia Terbanyak di Dunia”, Antara: Kantor Berita Indonesia, dalam https://www.antaranews.com/berita/1323622/ketum-dmi- jusuf-kalla-jumlah-masjid-indonesia-terbanyak-di-dunia, diakses pada 13 Februari 2022.
Arenggoasih, RR. Wuri, dan Corona Raisa Wijayanti. 2020. “Pesan Kementerian Agama dalam Moderasi melalui Media Sosial Instagram”, dalam Jurnalisa, vol. 6, no. 1.
Awwaliyah, Neny Muthi’atul. 2019. “Pondok Pesantren sebagai Wadah Moderasi Islam di Era Generasi Millenial”, dalam Islamic Review: Jurnal Riset dan Kajian Keislaman, vol. 8, no. 1.
Azra, Azyumardi. (1998). Jaringan Ulama Timur Tengah dan Kepulauan Nusantara Abad ke- XVII dan XVIII. Bandung: Mizan.
Baco, Sanusi. Sehimpun Kisah dan Hikmah. Makassar: Gora Pustaka Indonesia, 2018.
Bourdieu, Pierre. Outline of a Theory of Practie, (Standford: Standforrd University Press, 1977).
Bruinessen, Martin Van. Kitab Kuning, Pesantren dan Tarekat. Bandung: Mizan, 1995.
Darajat, Zakiyat. 2017. “Muhammadiyah dan NU: Penjaga Moderatisme Islam di Indonesia”, dalam Hayulah: Indonesian Journal of Multidisciplinary Islamic Studies, vol. 1, no. 1.
Dhofier, Zamakhsari. (2011). Tradisi Pesantren: Studi Tentang Pandangan Hidup Kiai dan Visinya Mengenai Masa Depan Indonesia. Jakarta: LP3ES.
Ecip, Sinansari. “Melanjutkan Jejak Dato ri Bandang”, dalam Waspada (ed), Anregurutta Sanusi Baco: Dinamika Dakwah dalam Apresiasi Lintas Tokoh, (Makassar: Pustaka Al-Zikra, 2018).
Farida, Umma. “Islamisasi di Demak Abad XV M: Kolaborasi Dinamis Ulama-Umara dalam Dakwah Islam di Demak”, At-Tabsyir: Jurnal Komunikasi Penyiaran Islam, Vol. 3, No. 2, 2015.
Fattah, Munawir Abdul. Tradisi Orang-orang NU, (Yogyakarta: Pustaka Pesantren 2006).
Gazali, “Hubungan Umara dan Ulama dalam Membentuk Kehidupan Sosio-Relijius di Aceh Darussalam Masa Sultan Iskandar Muda”, Jurnal Penelitian Hukum DE JURE, 2 Vol. 16 No. 2, Juni 2016.
Hamdan, “Pesantren dan Misi Perdamaian: Telaah Reposisi Pesantren pada Abad 21”, dalam Muhammad Sofi MUbarok dkk (editor), Prosiding Muktamar Pemikiran Santri Nusantara 2019 “Santri Mendunia: Tradisi, Eksistensi, dan Perdamaian Global”. Jakarta: Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementrian Agama RI, 2020.
Hamzah, Muhammad Maulana. “Peran dan Pengaruh Fatwa MUI dalam Arus Transformasi Sosial Budaya di Indonesia”, Millah: Jurnal Studi Agama, Vol. XVII, No. 1, 2017.
HS, Muhammad Alwi. “KH. Maimun Zubair, Santri Tulen, dan Perdamaian: Analisis Ma’na-cum- Maghza atas Pesan KH. Maimun Zubair dalam Beragama dan Bernegara yang Damai”, dalam Muhammad Sofi Mubarok dkk (ed), Prosiding Muktamar Pemikiran Santri Nusantara Tahun 2019. Jakarta: Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, dan Kementerian Agama RI, 2020.
_______. “Pesantren dan Fenomena Islam Nusantara: Upaya Beragama yang Moderat”, dalam Muhammad Sofi Mubarok dkk (ed), Prosiding Mukmtamar Pemikiran Santri Nusantara 2018. Jakarta: Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI, 2019.
_______. “Islam Nusantara sebagai Upaya Kontekstualisasi Ajaran Islam dalam Menciptakan Moderasi Beragama”, dalam Al-Adyan: Jurnal Studi Lintas Agama, vol. 16, no. 1.
Ismail, Fatah. Dinamika Pesantren dan Madrasah. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2002.
Kalla, M. Jusuf. “Mukaddimah: Ulama Berwawasan Luas dan Pergaulannya Luwes”, dalam Waspada, Anregurutta Sanusi Baco: Dinamika Dakwah dalam Apresiasi Lintas Tokoh. Makassar: Pustaka Al-Zikra, 2018.
Karomani, “Ulama, Jawara, dan Umaro: Studi tentang Elite Lokal di Banten” Sosiohumaniora, Vol. 11, No. 2, 2009.
Kharis, Muhammad Abdul. “Islamisasi Jawa: Sayyid Ja’far Shadiq dan Menara Kudus Sebagai Media Dakwahnya”, Jurnal Indo-Islamika, Vol. 10, No. 2, 2020.
Komisi Informasi dan Komunikasi MUI “Sejarah MUI” dalam https://mui.or.id/sejarah-mui/, diakses pada 13 Februari 2022.
Maifizar, Arfriani, Kamaruddin M. Said dan Rahimah Embong, “Peranan Ulama dan Umara dalam Memartabatkan Syariat Islam di Aceh”, Proceeding of International Conference of Empowering Islamic Civilization, 7-8 Oktober 2017.
Malik, Abdul, dkk. 2021. “Religious Moderation in Article of Indonesian Islamic Scholars”, disampaikan dalam forum International Conference on Islamic Studies in the Digital Era (ICISDE), di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, 26 Agustus.
Mastori, Zenal Arifin, dan Sunardi Bashri Iman, “Historical Review of Ulama and Umara Relations and Its Implications for Islamic Da’wah”, Ilmu Dakwah: Academic Journal for Homiletic Studies, Vol. 15, No. 2021.
Mattulada, Islam di Sulawesi Selatan. Jakarta: Leknas Lipi-Departemen Agama, 1976.
Maulany, H. R. Panduan Pengurus Masjid di Indonesia. Bandung: Kakita Mandiri, 2015.
Muhammad, Firdaus. Anregurutta: Literasi Ulama Sulselbar. Makassar: Nala Cipta Litera, 2017.
_______dan Suhardi. Setia di Jalan Dakwah: 80 Tahun Dr. AGH. Sanusi Baco, Lc. Makassar: Gora Pustaka Indonesia, 2018.
Munawir Abdul Fattah, Tradisi Orang-orang NU. Yogyakarta: Pustaka Pesantren, 2006.
Nata, Abuddin. “Peran dan Fungsi Masjid di Indonesia dalam Perspektif Pendidikan Islam”, Ta’dibuna: Jurnal Pendidikan Islam, Vol. 10, No. 3, 2021.
Observasi dan Wawancara bersama Ilham Ilyas, Pengasuh pondok pesantren Nahdlatul Ulum Soreang, 25 Februari 2022.
Pangkalan Data Pondok Pesantren, “Statistik Data Pondok Pesantren” dalam http://ditpdpontren.kemenag.go.id/pdpp/statistik diakses pada 13 Februari 2022.
Pasanreseng, Muh. Yunus. Sejarah Lahir dan Pertumbuhan Pondok Pesantren As’adiyah Sengkang. Sengkang: PB. As’adiyah, 1992.
Pribadi, Yanwar. (2018). Islam, State and Society: Local Politics in Madura. New York: Routledge.
Ramly, Mansyur. “The King of Ulama”, dalam Waspada, Anregurutta Sanusi Baco: Dinamika Dakwah dalam Apresiasi Lintas Tokoh. Makassar: Pustaka Al-Zikra, 2018.
Ridwan, “AGH. Sanusi Baco Diusulkan Jadi Bapak Moderasi Beragama”, dalam https://nu.or.id/nasional/agh-sanusi-baco-diusulkan-jadi-bapak-moderasi-beragama-XtWBW, diakses pada 07 Februari 2022.
Robinson, M. Kathryn. (ed). Mosques and Imams: Everyday Islam in Eastern Indonesia. Singapore: NUS Press, National University of Singapore, 2020.
Sabit, M. “Gerakan Dakwah H. Muhammad As’ad Al-Bugisi”. Disertasi UIN Alauddin Makassar, 2012. Sitti Salmiah Dahlan, Rihlah Ilmiah AGH.Muhammad As’ad (dari Haramain ke Wajo Celebes). Jakarta: Rabbani Press bekerjasama dengan Tasawwuf Islamic Center Indonesia (TICI), 2015.
Saifuddin, Lukman Hakim. “Sambutan Menteri Agama Republik Indonesia”, dalam Tim Penyusun, Mozaik Moderasi Beragama dalam Perspektif Islam. Jakarta: Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Kristen Kementerian Agama Republik Indonesia. 2018.
_____. “Sambutan Menteri Agama Republik Indonesia”, dalam Tim Penyusun, Moderasi Beragama. Jakarta: Kementerian Agama RI. 2019.
Saputra, Ari, dan Bayu Mitra Adyatma Kusuma, “Revitalisasi Masjid dalam Dialektika Pelayanan Umat dan Kawasan Perekonomian”, Al-Idarah: Jurnal Manajemen dan Administrasi Islam, Vol. 1, No. 1, 2017.
Shofan, Moh. “Mendiskusikan Kembali Makna Moderatisme Muhammadiyah”, dalam Ma’arif, vol. 14, no. 2. 2019.
Siagian, Haidir Fitra, dkk, “Partisipasi Ulama di Sulawesi Selatan di dalam Aktivitas Politik dan Kemasyarakatan”, Jurnal Dakwah Tabligh, Vol. 16, No. 1, 2015.
Sila, Muhammad Adlin. “Kiai dan Blater: Antara Kesalehan dan Kekerasan dalam Dinamika Politik Lokal di Madura”, Studia Islamika, Vol. 26, No. 1. 2019.
Sistem Informasi Masjid, “Data Masjid”, Direktur Urusan Agama Islam dan Pembinaan Syariah, Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia, dalam https://simas.kemenag.go.id/, diakses pada 13 Februari 2022.
Susilo, Agus, dan Ratna Wulansari, “Peran Raden Fatah dalam Islamisasi di Kesultanan Demak Tahun 1478-1528”, Tamaddun: Jurnal Kebudayaan dan Sastra Islam, Vol. 19, No. 1, 2019.
Sutono, Ferdy. “Tokoh Kharismatik, Humanis, dan Pluralis”, dalam Waspada, Anregurutta Sanusi Baco: Dinamika Dakwah dalam Apresiasi Lintas Tokoh. Makassar: Pustaka Al-Zikra, 2018.
Tauhid, Muammar, dkk, “Peran Dakwah Anregurutta Haji Muhammad Sanusi Baco dalam Meningkatkan Pemahaman Keagamaan pada Jama’ah Masjid Raya Makassar”, Washiyah: Jurnal Kajian Dakwah dan Komunikasi, Vol. 2, No. 1, 2021.
Ulum, Bahrul. “Sinergitas Ulama dan Umara (Artikulasi dalam Penyelesaian KasusSara tentang Pemasangan Lafaz Allah pada Ornamen Pohon Natal di Hotel Novita Jambi)”, Al-Daulah: Jurnal Hukum Dan Perundangan Islam Volume 9, Nomor 1, April 2019;
Waspada, Anregurutta Sanusi Baco: Dinamika Dakwah dalam Apresiasi Lintas Tokoh. Makassar: Pustaka Al-Zikra, 2018.
Wahid, Abdurrahman. 2007. Islam Kosmopolitan: Nilai-nilai Indonesia dan Transformasi Kebudayaan. Jakarta: The Wahid institute.
Website resmi Pondok Pesantren Nahdlatul Ulum, “Visi-Misi”, dalam https://nahdlatululum.ponpes.id/visi-misi/, diakses pada 13 Februari 2022.
Witro, Doli. “Ulama dan Umara in Government of Indonesia: a Review Relations of Religion and State” MADANIA Vol. 24, No. 2, 2020.
Yafie, Ali. “Iftitah: Sang Guru: Sanusi Baco”, dalam Waspada, Anregurutta Sanusi Baco: Dinamika Dakwah dalam Apresiasi Lintas Tokoh. Makassar: Pustaka Al-Zikra, 2018.
Ziemek, Manfred. Pesantren dalam Perubahan Sosial, (Jakarta: Perhimpunan Pengembangan Pesantren dan Masyarakat (P3M), 1986); Zamakhsyari Dhofier, Tradisi Pesantren. Jakarta: Sinar Harapan, 1982.
Zuhdi, Ahmad, dan Ivan Sunata, “Kolaborasi Dakwah Ulama dan Umara dalam Perspektif Islam”, Ishlah: Jurnal Ilmu Ushuluddin, Adab dan Dakwah, 2 (1). 2020